Agar Tak Alami Keputihan Abnormal, Kurangi Konsumsi Ini Kata dr. Zaidul Akbar

- 17 November 2021, 15:28 WIB
dr. Zaidul Akbar mengatakan hindari makanan ini agar terhindar dari keputihan abnormal.
dr. Zaidul Akbar mengatakan hindari makanan ini agar terhindar dari keputihan abnormal. /Tangkapan layar Youtube dr Zaidul Akbar

PORTALMALUKU.COM -- Dokter sekaligus pendakwah, dr. Zaidul Akbar mengatakan hindari makanan ini agar tidak mengalami keputihan abnormal.

Tentu saja penjelasan dr. Zaidul Akbar ini sangat penting bagi para wanita agar terhindar dari keputihan abnormal.

Menurut dr. Zaidul Akbar, agar tidak mengalami keputihan abnormal, Anda harus berhenti mengonsumsi makanan yang tidak dianjurkan ini.

dr. Zaidul Akbar mengatakan, masalah keputihan ini merupakan sesuatu yang normal terjadi pada wanita yang mengalami menstruasi.

Baca Juga: Kenang Vanessa Angel, Doddy Sudrajat Mengaku Akan Membawa Barang Milik Anaknya: Pasti Masih Bisa...

"Bicara tentang keputihan itu adalah hal yang normal terjadi menjelang menstruasi," kata dr. Zaidul Akbar dikutip dari kanal YouTube Zaidul Akbar Official.

Lanjut dr. Zaidul Akbar, menstruasi ini kadang menjadi masalah bagi sebagian wanita ketika tidak normal.

Lantas bagaimana cara untuk mengatasinya agar tidak terjadi keputihan abnormal?

Menurut dr. Zaidul Akbar, ada makanan yang harus dikurangi supaya terhindar dari masalah keputihan abnormal.

"Tetapi, ketika muncul keputihan yang tidak normal, tandanya ada pemicu ketidakseimbangan di dalam tubuh," ujar dr. Zaidul Akbar.

Halaman:

Editor: M Fauzi Ode

Sumber: Youtube Zaidul Akbar Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah