Catat, Ini 4 Jenis Sifat Introvert yang Perlu Anda Diketahui

- 23 September 2022, 08:35 WIB
Ilustrasi orang introvert.
Ilustrasi orang introvert. /Pixabay/Republica/

Pasalnya bersosialisasi akan menghabiskan energi yang menyebabkan kelelahan emosional.

2. Introvert Pemikir

Sama halnya dengan introvert sosial, introvert pemikir lebih senang menghabiskan waktunya sendiri. Jenis introvert ini bukan orang memiliki sifat pemalu, akan tetapi lebih suka menyendiri untuk memikirkan apa yang dilihat.

Introvert pemikir selalu menemukan ide-ide menarik dimanapun mereka berada sehingga dilihat orang lain seperti sedang melamun.

3. Introvert Cemas

apakah anda memiliki kecemasan sosial? jika iya berarti Anda termasuk jenis introvert ini. Jenis introvert ini akan sulit sekali untuk berinteraksi dengan orang lain.

Baca Juga: 7 Fakta Menarik Tengku Zanza Bella, Istri Perwira yang Suruh Najwa Shihab Belajar Usai Sentil Kasus Sambo

Seandainya jika ingin berinteraksipun mereka harus berusaha keras untuk melakukannya.

Introvert cemas selalu menolak undangan dari seseorang karena ingin menghindari keramaian karena merasa takut dan tidak nyaman.

Kecemasan intovert cemas akan meningkat ketika sedang berada dalam kondisi yang mengharuskan berbicara didepan banyak orang.

Halaman:

Editor: Irwan Tehuayo

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah