Campur 3 Bahan Ini Lalu Konsumsi, Batuk Pilek dan Infeksi Tenggorokan Sembuh Kata dr. Zaidul Akbar

- 19 November 2021, 18:34 WIB
dr. Zaidul Akbar membagikan resep menyembuhkan batuk pilek dan infeksi tenggorokan.
dr. Zaidul Akbar membagikan resep menyembuhkan batuk pilek dan infeksi tenggorokan. /

PORTALMALUKU.COM -- Dokter Zaidul Akbar kali ini membagikan resep menyembuhkan batuk pilek dan infeksi tenggorokan.

Batuk pilek dan infeksi tenggorokan merupakan penyakit yang sering dialami banyak orang.

Kedua penyakit ini jika sudah dialami seseorang, sudah barang tentu orang tersebut akan sangat terganggu di setiap aktivitasnya.

Diketahui, jika batuk pilek telah diidap dan membiarkannya tanpa diobati maka akan berpengaruh pada infeksi tenggorokan.

Jika kedua penyakit ini telah ada, banyak orang langsung meminum obat-obatan untuk menyembuhkannya.

Baca Juga: Niat Shalat Gerhana Bulan 19 November 2021, Lengkap Tata Cara Pelaksanaan Menurut Hadist

Namun banyak orang juga jarang juga jarang ketahui jika ada obat lain yang paling ampuh untuk menyembuhkan batuk pilek dan infeksi tenggorokan.

dr. Zaidul Akbar mengatakan untuk mengatasi batuk pilek dan infeksi tenggorokan ada obat herbal yang bisa menyembuhkannya.

Menurut dr. Zaidul Akbar, ada bahan-bahan herbal yang digunakan untuk menyembuhkan batuk pilek dan infeksi tenggorokan.

"Bahan herbal itu adalah cengkeh, kapulaga, dan daun mint," kata dr. Zaidul Akbar dikutip PortalMaluku.com dari kanal YouTube Bisikan.com.

Halaman:

Editor: M Fauzi Ode

Sumber: YouTube Bisikan.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah