6 Gejala Cacar Monyet Beserta Pencegahannya: Demam hingga Pembengkakan Kelenjar Getah Bening

- 4 Agustus 2022, 21:43 WIB
Kenali Penularan Virus Cacar Monyet atau Monkeypox Berikut! Ternyata Virus Ini Bisa Mematikan Lho...
Kenali Penularan Virus Cacar Monyet atau Monkeypox Berikut! Ternyata Virus Ini Bisa Mematikan Lho... /PIXABAY/@TheDigitalArtist

Pencegahan Cacar Monyet

Untuk menghindari penularan cacar monyet dari hewan ke manusia atau dari manusia ke manusia, disarankan menghindari kontak langsung dengan hewan primata dan pengerat, seperti monyet dan tupai, atau orang-orang yang sedang terinfeksi.

Berikut ini pencegahan yang dapat dilakukan terhadap cacar monyet.

1. Rajin mencuci tangan dengan air dan sabun atau hand sanitizer, terutama sebelum memasak atau mengolah makanan, sebelum makan, sebelum menyentuh hidung atau mata, dan sebelum membersihkan luka

2. Menghindari penggunaan alat makan yang sama dengan orang lain, tidak menggunakan barang yang sama dengan orang yang terinfeksi cacar monyet

3. Menghindari kontak dengan hewan liar atau mengonsumsi dagingnya

4. Memasak bahan makanan, terutama daging, hingga matang. ***

 

Halaman:

Editor: Irwan Tehuayo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah