Download Lagu MP3 dari YouTube Tanpa Aplikasi Tambahan di MP3 Juice, Begini Caranya

2 Januari 2022, 10:15 WIB
Ilustarsi MP3 Juice download lagu dari YouTube gratis /Iing Irwansyah/Aksara Jabar

PORTALMALUKU.COM - Berikut ini cara download lagu MP3 dari YouTube tanpa Aplikasi di MP3 Juice.

MP3 Juice menjadi plaform yang populer belakangan ini untuk mengubah format file ke MP3 dari YouTube

Pasalnya download lagu dari YouTube ke MP3 di MP3 Juice ini tidak menggunakan aplikasi tambahan lainnya.

Dalam situs MP3 Juice juga telah tersedia sejumlah kualitas audio maupun video MP3.

Baca Juga: Sorot Penampilan Asnawi dan Arhan di Final AFF 2020, Marc Klok: Menurut Aku...

Jika Anda ingin mendownload lagu fafvorit di YuTube ke dalam format MP3, MP3 Juice menjadi salah satu solusi terbaik.

Lantas bagaimana cara mengoperasikan MP3 Juice? Simak cara download berikut ini.

- Pertama siapkan dulu daftar lagu-lagu yang ingin Anda simpan dan download ke HP atau PC

- Pertama, kunjungi situs MP3 Juice atau klik di sini

Baca Juga: RANKING FIFA Timnas Indonesia Terbaru Usai Piala AFF 2020 Tadi Malam

Baca Juga: Usai Final Piala AFF, Presiden Jokowi Beri Komentar Pedas ke Timnas Indonesia: Belum Juara

- Ketikan judul lagu apa yang kamu inginkan

- Jika ingin mengunduh mp3 yang lebih spesifik, kamu bisa langsung menyalin link url video musik-nya di YouTube

- Hasil pencarian sesuai kata kunci yang dicari langsung muncul

- Anda tinggal klik download untuk memulai proses penyimpanan

Itulah cara download lagu MP3 dari YouTube dengan menggunakan situs MP3 Juice. ***

Editor: M Fauzi Ode

Tags

Terkini

Terpopuler