Contoh Hak dan Kewajiban Terhadap Hewan, Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 4 SD

- 9 September 2021, 13:42 WIB
Ilustrasi hewan. Contoh Hak dan kewajiban terhadap hewan, kunci jawaban kelas 4 SD.
Ilustrasi hewan. Contoh Hak dan kewajiban terhadap hewan, kunci jawaban kelas 4 SD. /Unsplash/Qamma Farm

PORTALMALUKU.COM -- Artikel ini berisi kunci jawaban Tema 3 Kelas 4 SD tentang hak dan kewajiban terhadap hewan.

Dalam kehidupan sehari-hari, sebagai manusia pastinya ada yang memiliki hewan peliharaan, mulai dari ayam, burung, kambing, kucing dan lainnya.

Ada juga beberapa jenis hewan yang mesti kita manfaatkan atau memberinya makanan, dan juga melindungi kelestariannya.

Baca Juga: Hore ! Prakerja Gelombang 20 Resmi Dibuka, Intip Caranya Disini dan Buruan Daftar

Adik-adik, mari kita membahas tentang hak dan kewajiban terhadap hewan dalam Tema 3 untuk kelas 4 SD.

Contoh kunci jawaban di bawah ini, merupakan panduan bagi orang tua. Jika adik-adik merasa tidak paham, silakan bertanya ke ayah dan ibu.

Apa yang dimaksud dengan hak kita terhadap hewan? Simak contoh jawaban di bawah ini yang telah dirangkum portalmaluku.com dari berbagai sumber.

Baca Juga: Siaran Langsung Terpaksa Menikahi Tuan Muda Kamis 9 September 2021: Pembunuh Ibu Kinanti Terungkap

1. Mendapatkan bahan pangan (telur, daging, dan susu)

2. Mendapatkan bahan sandang (sutra dan wol)

Halaman:

Editor: M Fauzi Ode


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah