Ingin Jalani Hari dengan Bahagia, Laksanakan 5 Rutinitas Ini

- 31 Agustus 2021, 12:03 WIB
lustrasi bangun pagi
lustrasi bangun pagi /Free Photos/Pixabay

PORTALMALUKU.COM -- Saat pandemi seperti ini, kesehatan merupakan yang paling utama bagi kebanyakan orang untuk memulai hari yang bahagia dan produktif.

Sebagian orang percaya, rutinitas bangun pagi akan membawa kebahagiaan dan semangat untuk menjalani hari.

Olehnya itu, setiap orang memiliki rutinitas bangun pagi dan masing-masing  orang juga punya cara yang berbeda untuk mengawali hari.

Baca Juga: Belajar Tatap Muka di Kota Semarang Dibuka, Ganjar Pranowo Tanya Siswi Terkait Ini

Jika Anda memiliki masalah kesulitan beraktivitas saat pagi hari. Nah, ada sejumlah aktivitas pagi yang diklaim dapat meningkatkan produktivitas Anda.

Seperti di lansir dari PMJ NEWS, berikut 5 rutinitas pagi yang bisa meningkatkan produktivitas:

1. Bangun Sebelum Matahari Terbit

Ada baiknya bangun dari tempat tidur sebelum fajar. Ini adalah sumber waktu yang dapat mereka habiskan tanpa gangguan dan memungkinkan Anda fokus pada rencana harian atau mingguan di pagi hari.

2. Peregangan

Halaman:

Editor: Yusuf Samanery

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah