Penyebab, Gejala, dan Cara Mengatasi Rocasea, Penyakit Kulit yang Diderita Maya Estianty

- 18 September 2021, 03:20 WIB
Penyebab, Gejala, dan Cara Mengatasi  Rocasea, Penyakit Kulit yang Diderita Maia Estianty
Penyebab, Gejala, dan Cara Mengatasi Rocasea, Penyakit Kulit yang Diderita Maia Estianty /Youtube MAIA ALELDUL TV

Gejala

Jika sudah diketahui penyebabnya, perlu juga mengetahui gejala-gejala penyakit kulit, Rosacea.

Gejala yang timbul biasanya tergantung sub tipe penyakit Rocasea yang dialami oleh penderita.

1. Subtipe 1 atau erythematotelangiectatic rosacea (ETR)

Tanda dan gejala ETR antara lain:

- Kulit kemerahan, terutama di bagian tengah wajah

- Pembuluh darah di wajah bengkak dan tampak jelas

- Kulit wajah bengkak, perih dan terasa seperti terbakar

- Kulit wajah kering, kasar, bersisik dan sensitif

Baca Juga: Kenali Gejala dan Penyebab Limfoma, Penyakit Kanker yang Diidap Ari Lasso

Halaman:

Editor: Irwan Tehuayo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah