Lafadz Doa Sesudah Belajar Lengkap Bahasa Arab, Latin, dan Artinya

- 17 Oktober 2021, 06:30 WIB
Ilustrasi: Lafadz Doa Sesudah Belajar Lengkap Bahasa Arab, Latin, dan Artinya
Ilustrasi: Lafadz Doa Sesudah Belajar Lengkap Bahasa Arab, Latin, dan Artinya /Pixabay.com/João Geraldo Borges Júnior /

PORTALMLUKU.COM — DOA adalah penghubung antara manusia dan Tuhannya. Berdoa sebelum memulai dan mengakhiri aktivitas adalah hal paling dianjurkan oleh agama, salah satunya ketika hendak belajar dan sesudah belajar.

Sama seperti sebelum, membaca doa sesudah belajar sangat dianjurkan supaya ilmu yang pelajari mudah dipahami dan menjadi berkah.

Berikut lafadz doa sesudah belajar dalam Bahasa Arab, Latin dan terjemahan Bahasa Indonesia:

Baca Juga: Doa yang Menembus Langit, Amalkan agar Permintaan Anda Terkabul

Doa Sesudah Belajar

Membaca doa sesudah belajar juga penting dan amat dianjurkan. Hal ini supaya apa yang dipelajari selalu diingat dan menjadi sebuah keberkahan atas izin-Nya.

Berikut doa sesudah belajar yang bisa dihafal dan diamalkan, dilansir dari laman Ummah:

Pertma:

اَللّٰهُمَّ أَرِنَا الْحَقَّ حَقًّا وَارْزُقْنَا اتِّـبَاعَهُ وَأَرِنَا الْبَاطِلَ بَاطِلاً وَارْزُقْنَا اجْتِنَابَهُ

Allahumma arinal haqqa haqqa warzuqnat tibaa'ah. Wa arinal baathila ba-thilan warzuqnaj tinaabahu

Halaman:

Editor: Irwan Tehuayo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x