Berkunjung ke Markas Lille, AC Milan Datang dengan Misi Balas Dendam

- 26 November 2020, 18:51 WIB
Pertandingan AC Milan vs Lille di matchday ketiga Liga Europa yang berlangsung Jumat 6 November 2020 waktu Indonesia.
Pertandingan AC Milan vs Lille di matchday ketiga Liga Europa yang berlangsung Jumat 6 November 2020 waktu Indonesia. /ACMilan.com

Baca Juga: Simpan Uang Dugaan Suap di Rekening Asisten, ini Jumlah Suap yang Diterima Edhy Prabowo

Head to Head

Dalam lawatannya ke Perancis, Milan memboyong 23 pemainnya.

Baca Juga: Gara-gara Pandemi, Angka Perceraian di Kota Bandung Mencapai 7.800 Kasus

Sementara Lille, mencoba untuk menerapkan pola permainan yang sama seperti saat menghancurkan Milan di San Siro.

Pelatih Lille, Christophe Galtier mengatakan, timnya tidak akan menyerah melawan tim yang saat ini memuncaki Liga Italia.

"Saya melihat dan meninjau pertandingan terakhir mereka melawan Napoli. Saat Anda bisa membawanya dengan cara ini, Anda memiliki beberapa senar di busur Anda," kata Christophe Galtier dikutip dari laman resmi Lille.

Christophe Galtier merendak dengan mengatakan timnya tidak akan dijagokan saat bertemu i Rossoneri. Namun Lille mampu memberikan kejutan dengan menumbangkan raksasa Italia tersebut di kandangnya.

"Pemain saya telah berinvestasi sepenuhnya. Mereka telah membuat rencana permainan mereka sendiri. Tapi Milan masih tim yang tangguh, terlebih lagi ketika mereka dikalahkan beberapa pekan lalu," pukas pelatih 54 tahun tersebut.

Head to Head

Halaman:

Editor: Yusuf Samanery


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x