8 Ucapan Bertema Pendidikan dari Tokoh Dunia untuk Meriahkan Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2021

- 1 Mei 2021, 20:15 WIB
Ilustrasi Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2021, Berikut Ini Tema dan Logo Peringatan Hardiknas.
Ilustrasi Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2021, Berikut Ini Tema dan Logo Peringatan Hardiknas. /Pixabay.com /sasint

PORTALMALUKU.COM -- Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) di Indonesia diperingati setiap tanggal 2 Mei. Penetapan Hardiknas dilatari oleh sosok yang memiliki jasa besar di dunia pendidikan yaitu Ki Hadjar Dewantara.

Ki Hajar Dewantara adalah salah satu Pahlawan Nasional Indonesia yang sudah dikenal sejak masa sebelum dan setelah kemerdekaan RI.

Momen peringatan Hari Pendidikan Nasional 2021 ini, amat berbeda dengan tahun-tahun lalu yang kerap diperingati meriah. Hal ini, tentu saja, karena wabah Covid-19.

Baca Juga: Polisi Tahan Puluhan Mahasiswa Saat Aksi Hari Buruh

Namun, Anda bisa memeringati Hari Pendidikan Nasional dengan mengunggah berbagai quotes bertema pendidikan.

Sebagai bangsa yang menjunjung tinggi nilai-nilai kemajemukan dan keanekaragaman budaya melalui proses pendidikan.

Mari kita masyarakat Indonesia, turut ramaikan peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tanggal 2 Mei, dengan membagikan ucapan quotes positif dan inspiratif.

Mengutip Malang Terkini dalam artikelnya, "Ucapan Hardiknas 2021, Berikut Quotes Bertema Pendidikan yang Cocok Kita Posting di Medsos", berikut quotes bertema pendidikan dari para tokoh dunia, cocok diposting di medsos, juga jadikan ucapan untuk ramaikan peringatan Hardiknas 2021:

Baca Juga: Elektabilitas Ganjar Pranowo Ungguli Prabowo dalam Bursa Capres 2024

1. Benjamin Franklin – “An investment in knowledge pays the best interest.” Investasi didalam sebuah pengetahuan menghasilkan bunga terbaik.

Halaman:

Editor: Irwan Tehuayo

Sumber: Malang Terkini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah