Daftar Lengkap Hari Besar Nasional dan Internasional di Tahun 2022, dari Januari hingga Desember

- 25 Januari 2022, 19:33 WIB
Daftar Lengkap Hari Besar Nasional dan Internasional di Tahun 2022, dari Januari hingga Desember
Daftar Lengkap Hari Besar Nasional dan Internasional di Tahun 2022, dari Januari hingga Desember /Pixabay.com/idgmart

Baca Juga: HEBOH! 7 Fakta Penjara di Rumah Bupati Langkat, Diduga untuk Perbudak Puluhan Pekerja Sawit

September

1 September: Hari Polisi Wanita (POLWAN)
3 September: Hari Palang Merah Indonesia (PMI)
4 September: Hari Pelanggan Nasional
4 September: Hari Solidaritas Hijab Internasional
8 September: Hari Aksara Internasional
8 September: Hari Pamong Praja
8 September: Hari Rabies Sedunia
9 September: Hari Ulang Tahun Partai Demokrat
9 September: Hari Olah Raga Nasional
11 September: Hari Radio Republik Indonesia (RRI)
14 September: Hari Kunjung Perpustakaan
15 September: Hari Demokrasi Internasional
16 September: Hari Ozon Internasional
17 September: Hari Perhubungan Nasional
17 September: Hari Palang Merah Nasional
19 September: Hari Bahasa Bajak Laut Internasional
21 September: Hari Perdamaian Internasional
21 September: Hari Alzheimer Sedunia
22 September: Hari Bebas Kendaraan Bermotor
24 September: Hari Tani Nasional
26 September: Hari Bahasa Eropa
26 September: Hari Statistik Nasional
26 September: Hari Kontrasepsi Sedunia
27 September: Hari Bakti Pos dan Telekomunikasi
27 September: Hari Pos Telekomunikasi Telegraf (PTT)
28 September: Hari Kereta Api
28 September: Hari Hak Untuk Mendapatkan Informasi
29 September: Hari Jantung Sedunia
29 September: Hari Sarjana Indonesia
30 September: Hari Peringatan Pemberontakan G30S/PKI
30 September: Hari Penerjemah Internasional

Baca Juga: Kronologi Dua Kelompok Warga Bentrok hingga Tewaskan Belasan Orang di Diskotek

Oktober

1 Oktober: Hari Kesaktian Pancasila
1 Oktober: Hari Vegetarian Sedunia
1 Oktober: Hari Lanjut Usia Internasional
2 Oktober: Hari Tanpa Kekerasan Internasional
2 Oktober: Hari Hewan Ternak Sedunia
2 Oktober: Hari Batik Nasional dan Hari Batik Dunia
4 Oktober: Hari Hewan Sedunia
5 Oktober: Hari Tentara Nasional Indonesia (TNI)
5 Oktober: Hari Guru Sedunia
6 Oktober: Hari Habitat Sedunia
8 Oktober: Hari Tata Ruang Nasional
9 Oktober: Hari Surat Menyurat Internasional
9 Oktober: Hari Pos Dunia
10 Oktober: Hari Kesehatan Jiwa Sedunia
10 Oktober: Hari Internasional Menentang Hukuman Mati
14 Oktober: Hari Penglihatan Dunia
15 Oktober: Hari Hak Asasi Binatang
15 Oktober: Hari Wanita Pedesaan Sedunia
15 Oktober: Hari Mencuci Tangan Dengan Sabun Sedunia
16 Oktober: Hari Pangan Sedunia
16 Oktober: Hari Parlemen Indonesia
17 Oktober: Hari Pengentasan Kemiskinan Internasional
18 Oktober: Hari Perpustakaan Sekolah Internasional
20 Oktober: Hari Ulang Tahun Golongan Karya
20 Oktober: Hari Osteoporosis Sedunia
24 Oktober: Hari Dokter Indonesia
24 Oktober: Hari Ulang Tahun Perserikatan Bangsa-Bangsa
27 Oktober: Hari Penerbangan Nasional
27 Oktober: Hari Listrik Nasional
28 Oktober: Hari Sumpah Pemuda
30 Oktober: Hari Keuangan

Baca Juga: Lirik Sholawat Nabi 'Ya Thoybah' dari Haddad Alwi feat Sulis: 'Ya Thoybah Ya Thoybah, Ya Dawal Ayaana

November

3 November: Hari Kerohanian
5 November: Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional
6 November: Hari Internasional Pencegahan Eksploitasi Lingkungan dalam Perang dan Konflik Bersenjata
8 November: Hari Perencanaan Kota Dunia
9 November: Hari Penemu
9 November: Hari Kebebasan Sedunia
10 November: Hari Ganefo
10 November: Hari Pahlawan
11 November: Hari Bangunan Indonesia 12 November: Hari Kesehatan Nasional 12 November: Hari Ayah Nasional
14 November: Hari Brigade Mobil (BRIMOB)
14 November: Hari Diabetes Sedunia
16 November: Hari Toleransi Internasional
17 November: Hari Suez
17 November: Hari Pelajar Internasional 17 November: Hari Kanker Paru-Paru Sedunia
19 November: Hari Geographic Information Systems (GIS)
19 November: Hari Pria Internasional
20 November: Hari Anak Internasional
21 November: Hari Pohon
21 November: Hari Halo Sedunia
21 November: Hari Televisi Sedunia
22 November: Hari Perhubungan Darat
24 November: Hari Evolusi
25 November: Hari Guru (PGRI)
25 November: Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan Internasional
26 November: Hari Tanpa Belanja
28 November: Hari Menanam Pohon Indonesia
29 November: Hari ulang tahun KORPRI 29 November: Hari Solidaritas Internasional Bagi Rakyat Palestina

Baca Juga: Peramal Hard Gumay Bongkar Pesan Penting Vanessa Angel, Ternyata Khusus Buat Dua Sosok Ini

Halaman:

Editor: M Fauzi Ode


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah