Berikut Tiga Khasiat Kuliner Khas Korea Selatan jika Rutin Dikonsumsi

- 17 Februari 2021, 08:39 WIB
Ilustrasi Kimchi Korsel.
Ilustrasi Kimchi Korsel. /Pixabay/GuHyeok Jeong

PORTALMALUKU.COM — Makanan khas Korea Selatan, kimchi menjadi pusat perhatian orang-orang.

Hal itu karena berkat dari kepopuleran Drama Korea yang belakangan ini memiliki peningkatan penonton.

Rasa penasaran bagi penggemar adalah bagaimana rasa asli dari makanan khas artis yang digemari itu.

Baca Juga: 35 Ribu Pengungsi Korban Banjir di Subang dan Karawang Terima Ribuan Kotak Oranye

Makanan khas Korea Selatan ini ternyata memiliki beberapa manfaat bagi tubuh. Hal itu akan menjadi kenyataan jika rutin dikonsumsi.

Berikut ini tiga manfaat mengonsumsi kimchi, yang dilansir dari PMJ News.

1. Menurunkan Kadar Kolesterol

Kandungan bawang putih yang ada dalam kimchi ternyata mampu menurunkan kadar kolesterol di dalam tubuh.

Bagi Anda yang memang penderita darah tinggi maupun kolesterol, tak perlu takut lagi untuk mengonsumsi makanan khas Korea Selatan satu ini.

2. Memperlambat Proses Penuaan

Halaman:

Editor: M Fauzi Ode

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah