10 Manfaat Buah Pisang bagi Kesehatan: Redakan Sakit Maag hingga Cegah Batu Ginjal

- 27 Oktober 2021, 19:33 WIB
10 Manfaat Buah Pisang bagi Kesehatan: Redakan Sakit Maag hingga Cegah Batu Ginjal
10 Manfaat Buah Pisang bagi Kesehatan: Redakan Sakit Maag hingga Cegah Batu Ginjal //Pexels/Vanessa Loring/

PORTALMALUKU.COM -- Buah pisang memiliki segudang manfaat yang baik untuk kesehatan dan kecantikan.

Bagi kesehatan, buah pisang bermanfaat untuk meredakan sakit maag, mengatasi hipertensi, anemia hingga mencegah penyakit berat seperti batu ginjal.

Hal itu dikarenakan buah pisang kaya akan sumber vitamin dan mineral seperti serat, kalium, magnesium, vitamin A, vitamin B6, dan vitamin C.

Nah, berikut 10 manfaat buah pisang untuk kesehatan, dirangkum Portal-Maluku.com dari berbagai sumber.

Baca Juga: Catat, Ini 3 Manfaat Makan Kulit Ikan untuk Kesehatan yang Jarang Orang Tahu

1. Meredakan sakit maag

Pisang berperan sebagai antasida alami yang bekerja menetralkan asam lambung.

Pisang meningkatkan lendir di lambung sehingga mampu meredakan dan mencegah tukak lambung serta mengatasi sakit maag.

2. Mengatasi Hipertensi

Buah pisang mengandung kalium yang dapat mengatur keseimbangan cairan dan elektrolit di dalam tubuh.

Halaman:

Editor: Irwan Tehuayo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah