Universitas Pertahanan RI Buka Beasiswa S2-S3 untuk PNS, TNI-Polri, da Umum, Ini Syaratnya

- 5 Mei 2021, 23:52 WIB
Syarat beasiswa S2 dan S3 Universitas Pertahanan RI 2021.
Syarat beasiswa S2 dan S3 Universitas Pertahanan RI 2021. /Dok. Unhan

8. Tidak sedang menerima beasiswa lain;

9. Bersedia menjadi Kader Bela Negara;

10. Bersedia menandatangani Surat Perjanjian Kontrak Mahasiswa Unhan;

11. Bersedia tidak hamil selama pendidikan;

12. Bersedia mematuhi segala peraturan yang ditetapkan oleh Universitas Pertahanan.

Calon Peserta untuk Polri:

1. Anggota Polri;

2. Berpangkat minimal Kombes memiliki ijazah S1 dan telah lulus sespim Polri (bagi Prodi Strategi Perang Semesta);

3. Berpangkat minimal Inspektur Polisi Satu (IPTU) memiliki ijazah S1 dengan masa dinas minimal 6 tahun;

4. Khusus Prodi Diplomasi Pertahanan kelas internasional wajib menguasai dengan baik dan lancar bahasa Inggris (speaking, writing, listening);

Halaman:

Editor: Irwan Tehuayo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah