Syarat dan Cara Cair BPJS Ketenagakerjaan 2021 Secara Online di Lapak Asik

- 8 September 2021, 01:20 WIB
Ilustrasi uang. Syarat dan Cara Cair BPJS Ketenagakerjaan Online.
Ilustrasi uang. Syarat dan Cara Cair BPJS Ketenagakerjaan Online. /ANTARA/

2. Isi NIK, nama dan nomor peserta

3. Sistem akan memverifikasi data

4. Setelah itu akan diminta mengisi data sesuai petunjuk di situs tersebut

5. Unggah dokumen persyaratan

Baca Juga: Khusus di Bontang: Ini Jadwal, Lokasi dan Persyaratan Tes Seleksi PPPK Non Guru 2021

6. Jika berhasil maka akan dapat jadwal dan kantor cabang yang harus didatangi

7. Berkas asli disiapkan

8. Peserta akan melakukan wawancara melalui video call sesuai dengan jadwal yang sudah diberikan

9. Proses selesai dan dana BPJS akan segera ditransfer ke rekening yang dilampirkan

Demikian syarat dan cara cek BPJS Ketenagakerjaan secara online. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: M Fauzi Ode


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah