Kumpulan Puisi Hari Pahlawan Karya Chairil Anwar dan WS Rendra: Ada Diponegoro hingga Doa Seorang Serdadu

- 9 November 2021, 22:22 WIB
Kumpulan Puisi Hari Pahlawan Karya Chairil Anwar dan WS Rendra: Ada Diponegoro hingga Doa Seorang Serdadu
Kumpulan Puisi Hari Pahlawan Karya Chairil Anwar dan WS Rendra: Ada Diponegoro hingga Doa Seorang Serdadu /Tangkap Layar YouTube.com/agus hmd/


PORTALMALUKU.COM – Setiap tanggal 10 November kita merayakan Hari Pahlawan. Saat itulah momen yang tepat untuk membacakan puisi bertema pahlawan.

Chairil Anwar dan W.S Rendra adalah dua penyair Indonesia yang pernah menciptakan puisi dengan tema pahlawan.

Puisi Chairil Anwar yang terkenal adalah “Diponegoro” dan “Karawang-Bekasi”. Sedangkan puisi WS Rendra yang terkenal adalah “Doa Seorang Serdadu Sebelum Berperang”.

Baca Juga: Serial Hari Pahlawan 2021 : 7 Film yang Wajib Kamu Tonton di 10 November Besok

Berikut kumpulan puisi Hari Pahlawan dari Chairil Anwar dan WS Rendra.

Diponegoro oleh Chairil Anwar (1943)

Di masa pembangunan ini
Tuan hidup kembali

Dan bara kagum menjadi api
Di depan sekali tuan menanti
Tak gentar.
Lawan banyaknya seratus kali.

Pedang di kanan, keris di kiri
Berselempang semangat yang tak bisa mati

MAJU

Halaman:

Editor: Yusuf Samanery


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x