10 Manfaat Buah Pepaya: Lancarkan Pencernaan, Anti Kanker, Cegah Asma, dan Jaga Kesehatan Mata

- 28 Oktober 2021, 19:39 WIB
Berikut ini merupakan manfaat dari buah pepaya yang dapat membantu mengatasi masalah kesehatan pada tubuh.
Berikut ini merupakan manfaat dari buah pepaya yang dapat membantu mengatasi masalah kesehatan pada tubuh. /Pixabay/gulzer

Vitamin C dan likopen dalam buah pepaya mampu melindungi kulit serta membantu mengurangi tanda-tanda penuaan.

Enzim papain yang terkandung di dalam pepaya bisa melembutkan dan merevitalisasi kulit.

Mengonsumsi buah pepaya dalam jangka waktu 2-3 bulan dapat mengurangi kemerahan kulit karena terpapar sinar matahari.

6. Mengontrol kadar gula darah

Buah pepaya ternyata bermanfaat bagi penderita diabetes melitus.

Penderita diabetes melitus masih dapat mengonsumsi buah pepaya karena pepaya memiliki indeks glikemik yang rendah sehingga membantu mengontrol kadar gula darah tetap stabil.

Baca Juga: Menyedihkan, Seorang Ibu dan Anak Berusia 18 Bulan Tewas Tertimbun Bangunan di Kalideres

7. Menjaga kesehatan mata

Buah pepaya selain memiliki vitamin C dan E juga memiliki nutrisi lain seperti lutein dan zeaksantin.

Lutein dan zeaksantin merupakan antioksidan yang berguna untuk menjaga kesehatan mata.

Halaman:

Editor: M Fauzi Ode


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah