Bagi Anda Penerima BLT UMKM 2,4 Juta, Ini Cara Ceknya

- 7 Desember 2020, 22:45 WIB
Cek penerima banpres BLT UMKM Rp 2,4 juta di eform.bri.co.id
Cek penerima banpres BLT UMKM Rp 2,4 juta di eform.bri.co.id /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

PORTALMALUKU.COM — Penerimaan Bantuan Langsung Tunai (BLT) UMKM telah di umumkan Pemerintah. Bagi para penerima silahkan cek melalui link eform.bri.co.id/bpum

Melalui BPUM bantuan tersebut akan disalurkan lewat nomor rekening Anda sebagai penerima secaa bertahap.

Selaku bank penyalur BPUM, Bank Rakyat Indonesia (BRI) akan mengirim SMS kepada penerima bantuan, supaya bisa memudahkan penerima.

Baca Juga: Siaran Tunda, Acara MAMA 2020 Tayang Malam Ini di Indosiar Pukul 00.30 WIB

Baca Juga: Ini Harga Data Pribadi Anda jika Dijual di Darkweb, Foto Selfie Hampir Satu Jutaan

Seperti yang dilansir dari Portalsulut dengan judul 'Lolos BLT UMKM Wajib Ketahui Ini. Jika Tidak Uang 2,4 Juta Tak Bisa Ditarik', berikut cara mengeceknya:

1. Pertama buka laman website BRI dan Login eform.bri.co.id/bpum

2. Kemudian tuliskan nomor KTP untuk mengisi data pada kolom nomor KTP

Baca Juga: Terbaru! Lewat Karakter Chrono, Pengguna Game Free Fire Bisa Jadi Cristiano Ronaldo

3. Setelah itu masukkan kode verifikasi

Halaman:

Editor: M Fauzi Ode

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x